Bisnis Daring dan Pemasaran adalah salah satu jurusan yang ada di SMK Negeri maupun Swasta. Apa definisi dan tujuan jurusan yang disingkat BM itu? Bisnis Manajemen adalah kompetensi keahlian dibawah program studi keahlian pemasaran menerjang, Menerjang Keahlian di Era Globalisasi melatih dan membimbing menjadi Tenaga Penjualan online, Marketing online, Pengusaha dan Pebisnis secara online maupun ofline.
Tujuan Kompetensi Keahlian Bisnis daring pemasaran adalah untuk memberikan informasi mengenai barang atau jasa dalam kaitannya dengan memuaskan kebutuhan dan keinginan customer. Sesuai dengan kebutuhan dan keinginan customer terutama pihak konsumen yang dituju secara online maupun ofline.
Materi yang dipelajari:
- Pengenalan bisnis online
- Mendalami dan menemukan keyword ( kata kunci )
- Struktur Data
- Konten
- Promosi online
Reviews